Berikut Cara Transfer Saldo ShopeePay ke Bank BRI, BNI, Mandiri hingga BCA, Lengkap dengan Biaya Admin

Berikut Cara Transfer Saldo ShopeePay ke Bank BRI, BNI, Mandiri hingga BCA, Lengkap dengan Biaya Admin

ATM-pexels/pixabay-

Informasi waktu operasional untuk setiap bank

  • BCA, Hari operasional: Senin-Minggu, pukul 03.10-23.50 WIB
  • BRI, Hari operasional: Senin-Minggu, pukul 05.00-22.00 WIB
  • Mandiri, Hari operasional: Senin-Minggu, pukul 03.10-23.50 WIB
  • BNI, Hari operasional: Senin-Minggu, pukul 03.10-21.50 WIB
  • SeaBank, Hari operasional: Senin-Minggu, sepanjang hari
  • Bank lainnya, Hari operasional: Senin-Jumat, pukul 07.00-14.00 WIB

Baca juga: Daftar Kode Bank di Indonesia ada Kode Transfer BCA, BRI, BNI, BTN, Mandiri, hingga 77 Bank Lainnya, TERLENGKAP!

Baca juga: Pekerjaan yang Paling Banyak Diminati! Berapa Gaji Teller Bank BRI, BCA, BNI dan Mandiri? Posisi Idaman Kaum Hawa



Baca juga: Cara Top Up DANA Lewat ATM BRI, BRImo, hingga BRI Internet Banking yang Paling Mudah dan Anti Ribet, CEK Sekarang

Berapa lama transfer ShopeePay ke bank? 

Berikut akan dibahas mengenai berapa lama transfer ShopeePay ke bank: 

  • Untuk BCA, BRI, Mandiri, & BNI, saldo akan diterima maksimal 1x24 jam (menyesuaikan jam operasional bank).
  • Jika transfer dilakukan di luar jam operasional, maka akan diproses pada jam operasional berikutnya.
  • Untuk bank lainnya, saldo akan diterima maksimal 1-7 hari kerja. 

Solusi jika terjadi kendala transfer ShopeePay ke bank:

Penyebab umum keterlambatan penerimaan dana adalah kesalahan pengisian data rekening bank.  Jika hal itu terjadi proses transfer akan otomatis dibatalkan dan dana akan kembali masuk ke Saldo ShopeePay. 



×

Silakan periksa kembali dan lakukan transfer ulang ke rekening yang sesuai. 

  • Untuk melihat status Transfer ke Bank, Anda dapat mengakses halaman ShopeePay:
  • Lalu pilih Transaksi Terakhir 
  • Kemudian pilih transaksi yang ingin Anda lihat
  • Anda akan langsung diarahkan ke halaman Rincian Transfer yang menunjukkan status transaksi tersebut

Jika Anda masih mengalami kendala mengenai Transfer ke Bank, silakan hubungi Customer Service Shopee dengan mengirimkan data username, nomor transaksi penarikan saldo ShopeePay. 

Itulah cara transfer ShopeePay ke bank yang bisa Anda coba lakukan.***

Sumber:

BERITA TERKAIT

UPDATE TERBARU