Simak Kurs Dollar Rupiah Bank Indonesia (BI) Hari ini Jumat 18 November 2022, Lengkap dengan Kurs Dollar di Bank Mandiri
Kurs Dollar-Gerd Altmann/pixabay-
Redaksi.co.id – Simak Kurs Dollar Rupiah Bank Indonesia (BI) Hari ini Jumat 18 November 2022.
Sementara itu untuk kurs Dollar BI sesuai dengan kurs jual berada di nominal Rp 15.765,43 per dollar, dan kurs jual berada di nominal Rp 15.608,57.
3 perbedaan mulai dari Kurs Bank Notes, E Rate hingga TT Counter yang pastinya memiliki besaran nominal yang berbeda.
Kurs dollar rupiah untuk TT Counter merupakan nilai mata uang yang akan digunakan pada saat Anda menyetor atau mentransfer uang melalui loket bank terdekat.
Baca juga: Semakin Menurun? Cek Harga Emas di Pegadaian Hari Rabu 16 November 2022 Per Gram Mulai Rp 1.008.000
Sementara itu untuk kurs dollar spesial rate merupakan nilai mata uang yang berlaku saat nasabah melakukan transaksi dengan nilai ekuivalen di atas US$25.000.
Sedangkan untuk kurs dollar bank notes merupakan nilai mata uang yang berlaku saat nasabah menyetor atau mengirim mata uang asing secara langsung melalui cabang bank.
Sementara itu, kurs beli merupakan kurs beli yang dipakai oleh bank saat membeli dollar nasabah. Sedangkan kurs jual merupakan kurs yang dipakai ketika bank menjual dollar ke nasabah.
Simak tabel kurs dollar BI hingga Mandiri ada di Hari ini Jumat 18 November 2022 di halaman selanjutnya